Pengguna smartphone Asus perlu bahagia karena dalam ZenCamera sudah ada fitur QR Code. Jadi bisa dilakukan tanpa perlu keluar dari kamera. Lalu pertanyaannya, bagaimana dengan Android Samsung?.
Sejarah, Pengertian, dan Fungsi QR Code
Cara #1 Scan Kode QR HP Samsung Galaxy
- Ambil ponsel kesayangan kalian, lalu buka Camera
- Dari mode Photo, geser ke kiri untuk memilih menu More
- Tekan Bixby Vision yang di HP Samsung kita (letaknya di atas) :
- Hantam tombol Agree di tampilan Bixby Vision seperti ini :
- Ceklis usage sesuai kebutuhan lalu berikan permission :
- Setelah itu arahkan kamera ke kode QR yang ingin dipindai
- Taraaaa, langsung muncul deh seperti penampakan hasil di atas
- Gunakan cara yang sama setiap ingin memindai kode
Cara #2 Scan Kode QR HP Samsung Galaxy
- Ambil ponsel kalian, lalu buka aplikasi Samsung Internet
- Tekan menu Hamburger / ikon 3 baris yang ada di pojok kanan
- Pilih menu Settings, terus masuk ke pilihan Useful features :
- Setelah itu, tekan QR code scanner untuk mengaktifkannya :
- Kembali ke layar utama, sekarang akan muncul QR icon :
- Tekan ikon tersebut lalu scan kode yang ingin dibaca
- Bam, langsung muncul deh seperti gambar hasil di atas
- Gunakan cara yang sama untuk memindai kode QR
Cara #3 Scan Kode QR HP Samsung Galaxy
Update!!! QR & Barcode Scanner Samsung
Jika menurut kalian cara di atas terlalu ribet atau ingin menikmati standalone app untuk memindai barcode dan QR code di smartphone Android, kita sarankan untuk menggunakan QR & Barcode Scanner.
Selain gratis, tanpa iklan, fiturnya yang lengkap, aplikasi wajib untuk Samsung tersebut juga dirilis sebagai free open source software.
Fitur QR & Barcode Scanner
Scan QR, Data Matrix, Aztec, UPC, EAN, more
Enable the flashlight and Use zoom to read barcodes
Open links, connect to WiFi, view geolocations, etc
Scan codes from image files or directly using the camera
Create QR codes or barcodes with the built-in generator
View scanned and created codes in history menu
Export scanned codes as CSV or JSON files
Customize the app with flexible settings
Dukungan QR Code
Website links (URL)
WiFi hotspot access information
Geo locations
Contact data (MeCard, vCard)
Calendar events
Phones
Email
SMS
Barcode and 2D Code
Data Matrix
Aztec
PDF417
EAN-13, EAN-8
UPC-E, UPC-A
Code 39, Code 93 and Code 128
Codabar
ITF
Ini yg ane cari2. tks udah share
BalasHapusSama-sama. Senang bisa berbagi
Hapus